Tuesday, December 27, 2011

Published 12:11 AM by with 0 comment

Satu Lagii..

Siang itu... ketika langit di luar jendela sedang teduh dan suara adek-adek sepupu terdengar sayup-sayup dari lantai bawah... di dalam kamar yang berhiaskan mind map Botfar 2 dan Faal Neurofisiologi di empat penjuru dindingnya, masih dalam balutan mukena aku memegang erat-erat ‘piala’ku. Tadinya piala itu berisi gulungan kertas warna-warni yang diikat benang rajut, tapi sekarang isinya sudah keluar...
Read More
      edit

Thursday, December 22, 2011

Published 8:50 PM by with 0 comment

Hmmm, be strong :)

Dengan segala hal yang terjadi belakangan ini, mestinya aku banyak belajar...Kehilangan – lagi dan lagi. Lalu untuk apa diratapi? Untuk apa ditangisi? Toh semuanya pasti akan berpulang pada-Nya jika sudah tiba waktunya. Mungkin hidup akan jadi berbeda, pasti membuat tertatih-tatih dan jatuh tersungkur, tapi itu artinya aku dianggap sudah siap menghadapi perbedaan tersebut, kan?Terkadang aku memang...
Read More
      edit

Saturday, December 10, 2011

Published 11:44 PM by with 0 comment

Hujan... :)

Baunya, sejuknya, rintik-rintik airnya... hmmm, aku suka semua, kecuali langit abu-abunya. :DDan hujan selalu punya cerita tersendiri buat aku. Jadi jangan heran kalo begitu hujan turun, aku langsung bersorak bahagia kayak habis dapet jekpot piring cantik - kecuali kalo lagi di ruang kuliah sih, bisa-bisa...
Read More
      edit

Thursday, December 1, 2011

Published 11:21 PM by with 0 comment

old dialogues~

it was between me and my bestfriend on brokenhearted situation (does him still remember?)X : So, how are you?Y : not fine.X : why? Anything wrong?Y : it is, and too hurt.X : who dare to hurt you? Him? What did he do?Y : ......X : hey, dear... it’s not you that crying out for him.Y : you don’t know how it feel.X : what?Y : forgotten.X : how about a glass of coffee now?Y : ....... *still cryingX : hmmm,...
Read More
      edit

Sunday, November 27, 2011

Published 12:51 AM by with 0 comment

Belajar Menjadi Mata Dunia di Berbagai Peristiwa

Reportase Hari Pertama Pelatihan Jurnalistik dan Desain Grafis yang diselenggarakan UKMKIPernah bingung melewatkan weekend? Tentu ada yang menjawab pernah. Tetapi tidak bagi beberapa mahasiswa di universitas airlangga pekan ini, termasuk saya sendiri. Setelah hampir seminggu berkutat dengan kegiatan kuliah di fakultas masing-masing, hari ini, Sabtu 26 November 2011, kami menyempatkan diri untuk berkumpul...
Read More
      edit

Saturday, November 19, 2011

Published 11:55 PM by with 0 comment

Entah lah yaa

Entah kenapa hidup jadi lebih serius akhir-akhir ini...Entah kenapa aku jadi banyak menuntut diri sendiri...Aku harus begini... aku harus begitu...Deadline ini... deadline itu... Kerjakan semua!Tapi raga ini membuat suatu penolakan...Dunia tanpa koma, dunia tanpa jeda...Dan begitu baiknya si imunitas dalam tubuh kecil iniMembuatku bisa melihat hubungan dari semua hal di sekitarkuYa, semuanya berhubungan....
Read More
      edit

Saturday, November 12, 2011

Published 11:25 PM by with 6 comments

Tips Asik Belajar Farmasi (Part 1 - Botfar 2)

Belajar di Farmasi itu susah? Ah, enggak juga, yang namanya belajar alias menuntut ilmu di bidang apapun nggak ada yang semudah ngupil. Coba bandingin deh *sambil ngupil*Buat temen-temen yang lagi berjuang di fakultas farmasi, khususnya fakultas farmasi universitas airlangga, jangan patah hati dulu...
Read More
      edit

Thursday, November 3, 2011

Published 7:23 PM by with 0 comment

The Falling

There’s a reason, a place, and a momentTo fallToo deepLike the sunshine won’t come around anymoreBut everything in meWhether it’s falling and fragile and breakWill never be that good to be that weakWill never decrease this struggleWhether I’m not a SUPERMANI can’t stand to flyI’m not that naiveI’m just...
Read More
      edit

Sunday, October 23, 2011

Published 9:55 PM by with 0 comment

Lift dan Pak Satpam

Suatu hari di sebuah kantor rektorat, tiga anak bertampang cupu dan satu anak bertampang keren (yang bertampang keren gue dong) memasuki gedung rektorat dengan gaya sales wajan *eh, nggak ding. Maksud dan tujuannya adalah ingin menemui ibu dosen pembimbing kita yang konon katanya sering bertapa di kantor tersebut.Waktu itu hari Jumat. Dan saya baru kali itu ke rektorat pas hari Jumat, lobby sedang...
Read More
      edit

Wednesday, October 19, 2011

Published 12:20 AM by with 0 comment

Our Pan Cakes Time

sometimes, it's hard to tell how much we love each others,how much we want to spend our time together,how many story we need to shareBut when the drinks come to our table, it's all completedThe never-ending story beginsAnd laughs cure all painsAnd magic comes in every bite of this beautiful cakes :...
Read More
      edit

Saturday, October 8, 2011

Published 10:49 AM by with 0 comment

Semangat dan segalanya!

Aku sedang jengah menghadapi pertanyaan-pertanyaan yang sejujurnya tidak pernah aku jawab. Aku hanya satu unit manusia yang diciptakan Allah, tak berbeda dengan manusia lainnya. Tidak ada hal yang membuatku merasa lebih tinggi daripada manusia lain sampai kapanpun. Segala hal yang pernah kalian katakan tentangku kadang cukup merisaukan. Chyntia itu kelewat sibuk. Chyntia itu sok sibuk. Chyntia lagi...
Read More
      edit

Friday, September 30, 2011

Published 11:29 PM by with 0 comment

Tegangan Mereda

*merayakan hari pertama hidupku menjadi normal kembali*Alhamdulillah Ya Allah... tegangan hidupku sudah mereda. Pikiran, hati dan raga sudah lelah semuanya. Semua usaha sudah dikerahkan hingga ambang batas kemampuan sebagai manusia. Semua harapan dan impian sudah digantungkan setinggi-tingginya, menjadi harga mati bagi kita untuk mempertahankannya tetap di sana. Biar Allah yang mewujudkannya untuk...
Read More
      edit

Friday, September 16, 2011

Published 10:30 PM by with 0 comment

Dia Pulang

Ini semua seperti mimpi! Semuanya. Sungguh. Aku masih nggak percaya. Sungguh sungguh sungguh. Waktu tadi habis siap-siap, ganti baju, mau berangkat ke acara Halal-bihalal, tiba-tiba ada yang berseru dari luar rumah, “Assalamualaikum...” Suara Budhe yang familiar. Pertamanya aku berpikir sederhana dan menyiapkan pertanyaan sederhana, “lho, Budhe kapan dateng dari Jakarta?”Tapi belum sempat aku beramah-tamah,...
Read More
      edit

Tuesday, September 6, 2011

Published 11:51 PM by with 0 comment

Moment I'll Never Forget

**15-25th of August in memoriant**Aksi Jemput Maba di AuditoriumAkibat nunggu para maba yang masih upacara pengukuhan di dalem auditorium, aku, Angga, Rendra, Muti, Deang, Febri, Ageng, Hilal, Wafi, Arry ngobrol kesana-kemari sambil nguping acara di dalem.Dari dalem AuditoriumMC : Farmasiii... mana suaranyaaaaa....Terdengarlah plok plok plok berfrekuensi infrasonik.MC : Waah kok sepi yaa...Kita yang...
Read More
      edit

Tuesday, August 30, 2011

Published 11:09 AM by with 0 comment

Oh Lebaran...

Pengumuman pemerintah tadi malem : lebaran tanggal 31 Agustus. Padahal di kalender lebarannya tanggal 30 Agustus. Padahal yang ngeluarin kalender juga pemerintah, kan? Oh, Indonesia. Usul dari rakyat nih, lain kali kalo bikin kalender, tanggal lebarannya dikasih warna oren aja, jangan merah, trus ditulisin...
Read More
      edit

Sunday, August 28, 2011

Published 10:31 PM by with 0 comment

A Missing

Ya Allah, can I ask You something? - oh yeah, I know the answer is always. And this "something" is not so big, I promise. I'm just... missing someone... and I ask You to tell him about this. Yeah I miss him so much that I can't say to anybody. I'm not a kid anymore so I'm trying to not cry. NOT CRY. Yet I'm sorry, I can't do it. I often cry. Cry and cry when this feeling's going bad. Just tell him,...
Read More
      edit

Friday, August 26, 2011

Published 2:36 PM by with 0 comment

Satu Lagi yang Begitu Berarti

ASPIRINT 2011... Aktif, ramah, bijak. Akrab akrab akrab yes! Huaaaaw ini sungguh pengalaman yang hebat luar biasa di bumi Farmasi tercinta. #lebay Tapi emang banyaaak banget yang bisa diceritakan. Mungkin nggak cukup sekali nulis untuk mencurahkan semuanya. Alhamdulillah ya (dengan nada khas Syahrini) Sebenernya...
Read More
      edit

Sunday, August 21, 2011

Published 9:59 PM by with 0 comment

Sedikit Kata

Anyway, tampilan blog ini primitif banget yaa. Nggak ada canggih-canggihnya sama sekali. Yang punya nggak minat ngutak-ngatik. Marahin donk yang punya blog ini -_- Besok lagi-lagi briefing jam 5.30. Uuh jam segini harusnya udah tidur kan? Tapi jangankan tidur, merem aja nggak bisa. Besok habis sahur jelas nggak bakalan sempat tidur (itusih derita lo). Dulu aku suka mewek kalo dipaksa bangun pagi...
Read More
      edit

Saturday, August 20, 2011

Published 9:23 AM by with 0 comment

Kuatlah :)

Aku tidak takut Aku tidak lelah Aku hanya mengira bahwa aku kuat Mungkin aku salah Oh tidak tidak Mungkin aku benar, hanya saja aku salah ketika mengira aku kuat dan tidak butuh bantuan Begitu kan? ...
Read More
      edit

Wednesday, August 17, 2011

Published 10:14 PM by with 0 comment

Ini Cerita Kakak :p

*sebelum blog ini ditemukan oleh maba* OSPEK has come! Huaaaw... – dan lebih huaaaw lagi : temu kawal perdana! Aaah, masih nggak percaya, gue jadi kawal >.< Habis briefing beberapa menit, akhirnya aku keluar basecamp dengan seabrek catetan tentang apa yang harus disampein. Antara mau dan nggak mau, aku harus inget semuanya. Jangan sampe ada yang kelewat! Siapa yang mau ngingetin kalo ada yang...
Read More
      edit

Saturday, August 13, 2011

Published 11:28 PM by with 0 comment

Guramekuyang aku peluk-peluk, aku pukul-pukul, aku elus-elus kala galau menerpadan yang aku goreng kala lapar menyerang, hehe...
Read More
      edit

Wednesday, July 27, 2011

Published 10:29 PM by with 0 comment

Tahun ke 18

Happy 18th birthday, Chyntia!Makasih makasih semuaa teman-teman, mbak-mbak dan mas-mas dan keluarga yang mengucapkan dan mendoakan saya, entah itu lewat pelukan, salaman, sms, wall, chat dan lain-lain. Semua itu berarti banyak buat saya. Semoga Allah yang membalasnya. Amiin.Huufh. Sudah umur 18 tahun sekarang. Sudah bukan anak-anak lagi. Sudah bukan waktunya jadi labil lagi. Sudah hampir semester...
Read More
      edit

Friday, July 22, 2011

Published 8:19 PM by with 0 comment

What's The Matter if We Can't Get A?

Fungsi terpenting pendidikan pada tingkat manapun adalah mengembangkan kepribadian manusia dan makna kehidupannya bagi diri sendiri dan orang lain - Grayson KirkYaah, setelah bertahun-tahun sekolah dan dua semester kuliah... ini pelajaran hidupnya : yang terpenting bukanlah seberapa banyak nilai A yang kita dapatkan, tapi seberapa besar perjuangan kita untuk mendapatkan A tersebut.Yang penting ilmunya,...
Read More
      edit

Tuesday, July 12, 2011

Published 12:30 PM by with 0 comment

Reward #1 : Fruity Zap

2 minggu lebih berkutat dengan ujian akhir semester adalah sesuatu yang "WOW" sekali buat aku, meski ini bukan lagi yang pertama. Minggu tenang yang sebenernya nggak ada tenang-tenangnya jadi ajang pembalikan alur kehidupan yang ekstrim. Kalo di hari-hari normal (non ujian) aku tidur jam 1-5 pagi, trus...
Read More
      edit

Monday, July 11, 2011

Published 2:36 PM by with 0 comment

Ketika Ingin Menangis

Orang yang paling kuat di dunia ini pun terkadang masih ingin menangis ketika segala macam permasalahan ditimpakan kepadanya.Nah kalo aku... mungkin belum bisa dibilang kuat dan tegar kayak tembok yang catnya melindungi dia biar tahan hujan dan panas, atau seperti tiang listrik di tengah deburan ombak...
Read More
      edit
Published 2:15 PM by with 0 comment

Sejuta Terimakasih dan Maaf di Hari Senin

*POSTINGAN SUPER TELAT*Suatu Senin kayaknya aku jadi makhluk yang paling ngerepotin dan ngeselin di seluruh lautan, tapi untungnyaaaa makhluk-makhluk di sekitarku diberi kesabaran, ketabahan dan ketulusan yang luaaaarr biasa xpPagi...Berangkat jam 8.15. Dibawain bekal makan siang sama Eyang tapi ngeyel nggak mau bawa. Terus akhirnya ngalah dan masukin bekal ke tas.Makasih, Eyaaang. Maaf merepotkan.Siang...Bikin...
Read More
      edit

Wednesday, June 1, 2011

Published 12:33 AM by with 1 comment

Kimia Organik Ahoy!

Teman-teman yang waktu SMA-nya ambil jurusan IPA pasti langsung bisa ngebayangin seperti apa wujudnya si KimOr ini, atau setidaknya mbatin “kayaknya pernah denger…”. Itu lhoo, jenis kimia-kimiaan yang mempelajari struktur rantai karbon. Nah, aku ketemu pelajaran ini lagi di Farmasi. Walaupun cuma 2 sks, tapi cukup bikin aku ngimpi-ngimpi nggak enak menjelang kuliah. Hahaha.Sebelum UTS, aku masih lumayan...
Read More
      edit

Sunday, May 29, 2011

Published 10:10 PM by with 0 comment

Untuk Diabaikan

Pernahkah kamu menjadi terlalu takut menghadapi kenyataan? Aku pernah.Pernahkah kamu menjadi paranoid dengan sakit hati atau patah hati? Aku pernah.Pernahkah kamu menjadi sok tau tentang apa yang akan terjadi padamu esok hari, lalu kau takut? Aku pernah.Dan itu benar-benar buruk.Pengalaman buruk seharusnya membuat seseorang menjadi lebih kuat. Itu benar. Kayak quotesnya orang terkenal, “apa yang tidak...
Read More
      edit
Published 8:48 PM by with 0 comment

Menanti si Pendiam Berbicara

Ada sesuatu yang istimewa dalam diri seseorang yang pendiam. Sesuatu yang membuat dirinya begitu betah dengan diamnya. Sesuatu yang membuatnya enggan berkata-kata dengan mulutnya dan lebih suka membiarkan kata-kata itu menggaung dalam pikirannya sendiri.Entah apa nama sesuatu itu, aku juga nggak tau. Pokoknya hanya orang yang benar-benar bersifat pendiam yang memilikinya – bukan orang yang pura-pura...
Read More
      edit

Wednesday, May 18, 2011

Published 11:21 PM by with 0 comment

Dalam Kondisi Terlemah

Entah kenapa sistem imun dan kadar asam laktat dalam tubuh ini nggak mau bersahabat sama aku. Lagi ngambek mungkin yaa gara-gara nggak pernah dikasih istirahat cukup. Udah bawaan dari sononya sih sebenernya. Pokoknya kalo udah setengah mati sibuknya, langsung imun dalam tubuh pada loyo semua. Jadi gampang banget sakit dan susah sembuhnya. Tapi yaa gimana lagi, orang rush hour terus tiap hari. Farmasi...
Read More
      edit

Saturday, May 14, 2011

Published 11:19 PM by with 1 comment

Ketika Anda Ingin Menyerah...

Ketika Anda ingin menyerah… tengoklah ke belakang. Lihatlah kalau Anda sudah melangkah terlalu jauh hingga berada di tempat yang sekarang, jika perlu ukur jaraknya. Lihat betapa banyak rintangan yang telah Anda lewati. Ingatlah betapa berat perjuangan Anda. Perhatikan luka-luka di sekujur tubuh dan jiwa Anda, beberapa telah mengering dan beberapa yang lainnya masih terasa sakit.Ketika Anda ingin menyerah…...
Read More
      edit
Published 10:57 AM by with 0 comment

KLARIFIKASI

1. Posting saya di bawah udah ditulis sejak duluuu banget, bukan sesuatu yang terjadi baru-baru ini. Udah nggak ada hubungannya lagi sama sekarang. (bahkan saya lupa isi posting saya apa dan baru baca waktu udah muncul di home blog saya)2. Sepertinya saya salah sasaran. Yang saya maksud nggak ngerasa, yang nggak saya maksud malah ngerasa. Lhoh, plis deh. Jangan ngerasa tersindir gitu donk. Ini...
Read More
      edit
Published 9:29 AM by with 0 comment

Meskipun Aku Sakit

Virus menyebalkan sedang menyerangku. Kalo virus cinta sih masih enak, lha ini virus flu. Habis LKMM JMKI, langsung deh tepar tak berdaya. “Ngeker-eker” dekongestan dan anti-piretik di rumah nggak ketemu. Adanya cuma obat maag sama diare (haha, jadi ketauan kalo pada sering kena diare di rumah :p). Besoknya baru bisa minum obat flu sebelum berangkat kuliah. Akibatnya : ngantuk puol.Terus habis itu...
Read More
      edit
Published 9:24 AM by with 0 comment

Misteri Hilangnya Laptop

Laptopku ilang! Ilang beserta seluruh data-datanya yang belum sempat di back-up. Kalo file-file powerpoint dari dosen sih masih selamet di flesdis (dulu Galuh minta dicopiin di flesdisku), file-file evaluasi kepanitiaan dan kelengkapannya juga selamet. Yang nggak selamet foto-foto. Ada foto-foto bareng temen-temen kuliah, foto-foto editan terbaru yang dibuat dengan sepenuh jiwa di folder “Chyntia’s...
Read More
      edit